Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Etos Kerja Budaya Barat sebagai Rujukan Indonesia Maju

7 Juni 2022   16:00 Diperbarui: 7 Juni 2022   16:12 1091 2
Budaya barat sering di manifestasikan dalam keinginan manusia untuk sukses, yang juga merupakan salah satu tradisi penting yang telah menjadi warisan terkenal di dunia. Etos kerja telah menjadi komponen penting dari budaya ini, karena seseorang pada umumnya berusaha untuk membangun kemakmuran. Etos kerja budaya barat sering dikaitkan dengan pemenuhan materi melalui usaha dan kerja keras serta semangat kerja tinggi dalam masyarakat. Dengan demikian, orang-orang di negara barat memiliki visi dan misi kehidupan yang lebih maju. Etos kerja sendiri adalah suatu sikap tinggi rendah, kuat lemahnya, semangat budaya kerja  (Hakim, 2017). Semangat kerja yang tinggi akan memberikan hasil kinerja yang baik guna menciptakan reformasi ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun