Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Belajar Online, Universitas Aisyiyah Yogyakarta Memanfaatkan Media sosial sebagai Salah Satu Alat Pembelajaran

26 Januari 2022   10:50 Diperbarui: 26 Januari 2022   10:52 64 2
Covid-19 melanda Indonesia pada pertengahan 2019, dimana virus ini menyebar sangat cepat tanpa memandang usia, gender dan posisi. Di Indonesia sendiri penyebaran virus covid-19 sangat cepat, dalam hitungan hari saja sudah banyak warga Indonesia yang sudah terinfeksi oleh virus covid-19 ini, oleh sebab itu Indonesia mengadakan lockdown besar-besaran  dimana semua aktivitas warga Indonesia harus dihentikan. Peraturan lockdown diberlakukan dimana-mana, bahkan hampir seluruh penjuru indonesia memberlakukan lockdown sehingga para pekerja, pedagang dan semua aktivitas yang ada harus dihentikan. Contohnya dalam bidang Pendidikan, dimana semua sekolah yang ada di di Indonesia baik jenjang sekolah dasar, sekolah menengah pertama, sekolah menengah atas bahkan universitas pun dihentikan dan digantikan melalui sekolah online. Oleh sebab itu system Pendidikan di Indonesia menjadi Pendidikan online, dimana pelaksanaannya, pembelajaran nya dan kegiatannya dilakukan secara online dengan mengunakan teknologi dan media sosial yang ada.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun