seiring dengan perkembangan teknologi, proses rekrutmen pekerjaan juga mengalami kemajuan. Dahulu, mencari pekerjaan melibatkan koran atau majalah untuk melamar. Namun saat ini para pencari kerja dapat dengan mudah membuka portal untuk menemukan dan melamar pekerjaan. Hal yang sama berlaku untuk penulisan Curriculum Vitae (CV).
KEMBALI KE ARTIKEL