Setiap bulan,
marketplace selalu mengadakan event tanggal kembar atau
Double Date Campaign, yang merupakan event penjualan terbaik untuk semua online seller dalam meningkatkan pendapatan dan penjualan mereka. Event 2.2 juga akan datang sebentar lagi, dan tentunya banyak customer yang sudah bersiap-siap untuk membeli produk diskon dari berbagai toko di
marketplace. Oleh karena itu, penting bagi seller untuk memastikan bahwa toko mereka siap dalam melayani beragam pesanan dari customer.
KEMBALI KE ARTIKEL