Kecerdasan musikal merujuk pada kemampuan untuk memahami, menghargai, dan menghasilkan musik yang dicetuskan oleh Howard Gardner, seorang psikolog dan ahli pendidikan. Kecerdasan ini menyoroti kemampuan dalam memahami elemen-elemen musik seperti ritme, melodi, harmoni, dan dinamika.
KEMBALI KE ARTIKEL