Kabupaten Kendal, 16 Juli 2024 - Mahasiswa KKN UNNES GIAT 9 Desa Wonodadi bersama pihak Lembaga Pendamping Proses Produk Halal Edukasi Wakaf Indonesia (LPPPH EWI) Kecamatan Plantungan yang diwakili oleh Bapak Fathur Rozaq dan 2 pendamping lainnya melaksanakan sebuah program bertajuk 'Sosialisasi
Branding & Marketing Product dan Sertifikat Halal bagi Pelaku UMKM Desa Wonodadi'.Â
KEMBALI KE ARTIKEL