Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Cerita Mahasiswa UAD Ikuti Pertukaran Pelajar di Korea Selatan

2 November 2024   10:14 Diperbarui: 2 November 2024   13:51 81 1
Pengalaman menimba ilmu di luar negeri bagi seorang mahasiswa Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menjadi salah satu pencapaian penting dalam hidupnya. Mahasiswa tersebut adalah Aqil Julyanriko Pranata, yang merupakan mahasiswa Program Studi (Prodi) Sastra Inggris angkatan 2022. Selain Aqil, terdapat empat mahasiswa FSBK lainnya yang juga menjadi awardee program Asian International Mobility for Student (AIMS) ke Busan University of Foreign Studies (BUFS), Korea Selatan. Mereka adalah Agis Zalva Verenia Nur Rizqy, Sausan Fadhila Noor, Silvi Maulina Sagita yang berasal dari Prodi Sastra Inggris, serta Fariz Noval Fauzi yang berasal dari Prodi Sastra Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun