Tim Dahlan Muda Mengabdi (DMM) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Fakultas Teknik Industri
Universitas Ahmad Dahlan (IMM FTI UAD) bersama warga perumahan Pringgading Permai adakan kerja bakti dan pengolahan sampah organik pada Minggu, 24 September 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk memulai
program rumah pilah sampah dan
integrated farming berkelanjutan.
KEMBALI KE ARTIKEL