Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

KKN UAD Dampingi Posyandu untuk Pantau Tumbuh Kembang Anak

3 Juli 2023   10:02 Diperbarui: 3 Juli 2023   10:16 167 0
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia bidang Direktorat Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat, menyatakan bahwa kegiatan rutinitas posyandu sangat penting untuk dilakukan. Perlu diketahui, posyandu bukan hanya tempat untuk melakukan vaksinasi, melainkan kegiatan tersebut bermanfaat untuk mengetahui tumbuh kembang anak pada masa keemasannya (05 tahun), memantau kesehatan ibu, mencegah gangguan pertumbuhan balita, serta yang paling penting ibu dan balita akan memperoleh penyuluhan gizi yang baik untuk pertumbuhan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun