Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Sesuai Renstra, Akhirnya Umsida Terakreditasi Unggul

19 Maret 2024   14:07 Diperbarui: 19 Maret 2024   14:33 303 0
Alhamdulillah, setelah melalui proses yang cukup panjang dengan ikhtiar bumi dan langit, akhirnya Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) telah mendapatkan akreditasi "Unggul" atau peringkat "Unggul" akreditasi institusi oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) 2024. Umsida menerima SK akreditasi ini pada Selasa (19/03/2024) dengan nomor 269/SK/BAN-PT/AK/PT/III/2024.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun