Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Ini Cara Kami Memantau Anak Dari Pengaruh Doom Spending

6 Oktober 2024   14:12 Diperbarui: 6 Oktober 2024   15:33 148 20
Akhir-akhir ini istilah doom spending sedang marak dimedia sosial. Doom spending adalah istilah yang berarti "pembelanjaan malapetaka" yang umumnya terjadi pada generasi Z atau milenial. Fenomena ini sangat mengkhawatirkan terutama bagi orang tua yang mempunyai anak generasi Z. Dikutip dari Psikology today, doom spending adalah berbelanja secara impulsif yang tidak berpikir panjang tentang keadaan ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun