Aku adalah seorang ibu dari seorang anak luar biasa bernama Najwa. Usianya kini 18 tahun dan ia tengah menempuh pendidikan di Fakultas Psikologi UIN Raden Fatah Palembang, Â semester pertama. Namun, di balik pencapaiannya saat ini, Najwa telah melalui perjalanan yang penuh ujian sejak kecil akibat sindrom nefritis lupus yang di deritanya sejak 6 tahun yang lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL