27 Januari 2017 22:36Diperbarui: 27 Januari 2017 22:543120
Pasar-pasar rakyat di hampir seluruh pelosok tanah air kini kian terancam punah. Selain akibat kian gencarnya pasar-pasar modern berekspansi hingga ke pedesaan berkat hembusan “angin segar” dari pemerintah, juga karena absennya perhatian para perencana pembangunan terhadap pasar-pasar yang menjadi “nadi” rakyat itu. Salah satu buktinya, isyu tentang pasar rakyat atau pasar tradisional tak pernah disebut sepatah kata pun dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) Tahun 2005 – 2025.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.