Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Melawan Bayang Stunting: KKN UMD 198 UNEJ Gelar Aksi Edukasi Pencegahan Stunting di Desa Karanganyar

18 Agustus 2023   13:43 Diperbarui: 18 Agustus 2023   13:51 52 0
Lumajang (09/08/2023) -- Stunting merupakan kondisi gagal tumbuh pada anak yang disebabkan oleh pengaruh kekurangan gizi kronis, sehingga perkembangan kognitif serta pertumbuhan fisik secara signifikan terhambat. Kemudian hari kondisi ini dapat berdampak negatif terhadap aspek kesehatan maupun produktivitas anak. Penting dilakukannya pencegahan stunting selama periode pertumbuhan awal anak dengan keterlibatan aktif orang tua terkait pemberian asupan gizi yang cukup dan perawatan yang tepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun