Seni... satu kata cerminan diri manusia. Setiap manusia pasti memiliki jiwa seni yang berbeda-beda antara satu dengan lainnya. Bahkan, cara mengungkapkannya berbeda antara satu dengan lainnya. Hal yang paling lumrah dan sering dilakukan banyak orang adalah dengan menuangkannya dalam tulisan bahkan dalam bentuk sketsa-sketsa gambar.
KEMBALI KE ARTIKEL