Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Keeksotisan Gili Labak

20 Oktober 2020   12:03 Diperbarui: 18 Februari 2021   13:22 96 4
Gili labak adalah salah satu pulau di Kab. Sumenep yang memiliki hamparan pasir putih dan kejernihan air lautnya sehingga memberikan keeksotisan yang menawan. Selain itu, pulau ini memiliki keindahan terumbu karang laut dan berbagai macam spesies ikan yang cantik. Oleh karena itu, pulau ini cocok untuk kaum millenial yang ingin bersnorkeling dan mencari ketenangan dari ramainya perkotaan. Apalagi buat anak indie yang menyukai senja seperti saya, hahaha. Dan ini adalah hasil jepretan saya ketika sunset.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun