Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Artikel Utama

Era Baru Laboratorium di SMA

26 Mei 2015   13:01 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:35 483 2

Semenjak berkembangnya model pembangunan yang bertitik berat pada pembangunan kualitas manusia, sekolah menjadi solusi yang paling diandalkan. Karena memang manfaat yang diperoleh dari output sekolah akan melebar ke berbagai hal, termasuk kondisi ekonomi, sosial, politik dan budaya ke arah yang lebih baik. Misalnya saja dari perspektif ekonomi, sekolah diyakini dapat menghasilkan manusia-manusia yang memiliki kualitas dan kemampuan dalam aktivitas perekonomian (PGRI, 2014). Begitu juga dari aspek sosial, politik, dan budaya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun