Sejak pertengahan minggu ini, jagat maya Indonesia seolah diguncang oleh ledakan dari gerakan "Peringatan Darurat Indonesia." Gambar Burung Garuda dengan latar belakang biru meramaikan timeline kita, seolah menjadi simbol protes yang mewakili ketidakpuasan mendalam terhadap DPR dan pemerintah.Â
KEMBALI KE ARTIKEL