Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kebijakan Pemerintah Indonesia dalam Penanganan Virus Corona

12 Juli 2021   15:30 Diperbarui: 12 Juli 2021   15:46 109 1
Corona virus atau yang sering kita sebut Covid-19 (Corona Virus Disease 2019) adalah virus yang berasal dari Wuhan, China pada tahun 2019 yang lalu. Virus ini mudah ditularkan dan cepat mewabah, bahkan menyebar luas ke negara manapun termasuk Indonesia. Pemerintah Indonesia mengumumkan pertama kali kasus Covid-19 pada Senin, 02 Maret 2020. Penularannya dilakukan secara kontak langsung dengan penderita positif Covid-19 sehingga mengalami gejala umum ringan yang dapat pulih tanpa perlu di rawat. Jika mengalami gejala yang sedikit tidak umum maka perlu mendatangi rumah sakit terdekat untuk isolasi diri lebih lanjut. Pemerintah Indonesia menghimbau masyarakat dengan melakukan pencegahan dan menerapkan protokol kesehatan yang berlaku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun