Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Inginkan Kota Humanis? Benahi Ruang Publik!

30 September 2015   21:58 Diperbarui: 30 September 2015   22:24 62 0
Seringkali kita mendengar isu-isu yang berakitan erat dengan ruang publik. Namun faktanya ruang publik hanya menjadi sekedar catatan “pelengkap” dalam beberapa laporan ataupun artikel di beberapa media. Kenyataannya, makin banyak ruang publik yang kian hari makin “punah” eksistensinya dalam perkembangan wilayah di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun