Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Menikmati Sisi Lain Merapi dari Ketep Pass

29 Oktober 2015   20:45 Diperbarui: 26 Januari 2016   08:59 248 1
Jika ditarik garis lurus dari puncak Merapi, letak Ketep Pass hanya berjarak sekitar 15 kilometer arah utara. Oleh karena itu, keindahan Merapi bisa dinikmati dari sudut yang sempurna dari tempat ini.

Selain menyajikan wisata pemandangan Merapi, Ketep Pass juga memiliki Volcano Centre yang berisi diorama, kumpulan foto, serta beragam informasi mengenai letusan Merapi tempo dulu hingga letusan terbaru pada 2010.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun