Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Kegunaan Barang yang Tidak Optimal

16 Maret 2013   17:55 Diperbarui: 24 Juni 2015   16:39 110 0
Tidak selamanya orang yang duduk di depan komputer atau laptop dapat menulis atau meluangkan ide-ide brilian yang dimilikinya. Bisa jadi barang yang ada di depannya hanya dijadikan sebagai barang pajangan, atau bahkan barang yang hanya dapat dinikmatin, dan kalau bisa dihancurin (ya jangan juga sih). Padahal kalau mau sebenarnya bisa saja laptop yang dimiliki memiliki kegunaan yang luar biasa di tangan yang juga luar biasa. Namun memang kenyataannya demikian, masih banyak fungsi yang harusnya dapat berjalan dengan optimal tetapi tidak berjalan dengan baik, yah karena orang yang memiliki barang tersebut tidak tahu mau apa dengan barangnya itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun