Bang Jali pikir ada yang salah dengan cara berpikir Timses Ahok yang dimotori oleh PDIP. Bang Jali tidak tahu kenapa PDIP berikut organisasi sayapnya dan simpatisannya suka sekali melaporkan orang pada Polisi. Bang Jali jadi berpikir apakah Polri itu milik PDIP?
KEMBALI KE ARTIKEL