Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Satu Data Indonesia di Kalimantan Utara

3 Oktober 2023   21:35 Diperbarui: 7 Oktober 2023   11:34 229 2
Pembangunan di daerah, baik dari segi infrastruktur hingga ke ekonomi dan sosial masyarakat tidak lepas dari peran Pemerintah Daerah sebagai aktor dalam perumusan kebijakan publik. Mengapa begitu ? Karena pada dasarnya kebijakan publik seperti yang disampaikan Thomas R. Dye adalah segala sesuatu yang dipilih oleh Pemerintah untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu, dimana segala sesuatu atau tindakan yang dilakukan Pemerintah dalam menanggapi suatu fenomena yang menyangkut hajat hidup orang banyak merupakan kebijakan publik. Walaupun begitu, kebijakan publik akan lebih bermanfaat dan tepat sasaran jika dapat mengikutsertakan masyarakat dalam berpartisipasi untuk merumuskan, mengimplementasikan dan melakukan evaluasi atas pelaksanaan kebijakan tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun