Kehadiran seorang anak merupakan sebuah anugrah yang selalu dinantikan oleh setiap pasangan. Kehadiran seorang anak memberikan warna baru dalam bahtera kehidupan rumah tangga setiap pasangan. Lalu bagaimana jika anak yang terlahir tersebut memiliki kelainan dalam hal fisik maupun psikis, atau yang biasa kita sebut dengan istilah Anak Berkebutuhan Khusus (ABK).
KEMBALI KE ARTIKEL