Pada tanggal 9 Maret 2020, WHO (World Health Organization) mendeklarasikan virus covid-19 sebagai pandemi. Situasi pandemi ini menjadi tantangan tersendiri bagi dunia pendidikan khususnya siswa dan guru dalam menggunakan teknologi untuk mengembangkan dunia pendidikan.
KEMBALI KE ARTIKEL