Sebagai insan pendidik sebaiknya tidak boleh gagap teknologi maksimal, kalau hanya sedikit gagap tidak terlalu membahayakan karena zamannya sudah berbeda dengan kaum milenial yang lahir di zaman teknologi. Akan tetapi penggunakan handphone sebagai gaya hidup di kalangan peserta didik menyadarkan tentang perlunya pendidik untuk memiliki kemampuan membuat konten maupun aplikasi android untuk mengimbangi atau mempermudah pekerjaan. Apakah pendidik perlu membuat aplikasi android ?
KEMBALI KE ARTIKEL