Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Artikel Utama

Kenaikan Harga Beras di Jakarta dan Peran BUMD Pangan

26 Februari 2015   16:43 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:28 571 3

Di tengah kemelut dan konflik KPK dan Polri yang tak jelas kemana ujungnya, masyarakat disadarkan kembali akan kondisi ekonomi yang makin mengkhawatirkan. Masyarakat dihadapkan pada kenyataan bahwa  harga-harga barang dan biaya transportasi tetap tidak turun akibat kenaikan harga BBM sebelumnya meskipun akhirnya harga BBM sudah diturunkan dua kali oleh pemerintah. Hari-hari ini masyarakat dikejutkan dengan harga beras yang tiba-tiba melambung. Kenaikan harga beras tentu saja meresahkan masyarakat karena beras merupakan makanan pokok utama. Jika komoditas lain yang naik harganya seperti cabe, gula atau lainnya, masyarakat masih bisa mensubstitusinya dengan komoditas lain atau mengurangi konsumsinya. Namun untuk beras, sangat sulit bagi sebagian besar masyarakat untuk mencari substitusi atau mengurangi konsumsinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun