Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Internet dan Generasi Z

13 Februari 2023   07:07 Diperbarui: 13 Februari 2023   07:30 218 0
JAKARTA. Semakin berkembang nya teknologi belakang ini masyarakat banyak memiliki hubungan yang erat dengan namanya Internet. Internet merupakan jaringan besar yang saling berhubungan dari jaringan yang menghubungkan orang dan komputer diseluruh dunia dan sistem komunikasi yang lain. Internet terbentuk dari jaringan komputer yang saling terhubung untuk dapat saling terkirim dan dinikmati bersama. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun