Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Miris! Serap Tenaga Kerja Paling Banyak, UMKM Masih Abaikan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

14 November 2019   15:05 Diperbarui: 14 November 2019   15:09 1823 0
Berbicara mengenai Usaha Mikro Kecil Menengah atau biasa disebut dengan UMKM rasanya sudah tidak asing, apalagi untuk orang yang tinggal di Indonesia. Sebagai penduduk asli bahkan hingga turis mancanegara sekalipun yang tentunya menetap di Indonesia. Mulai dari bangun tidur hingga tidur lagi tentu pemandangan dan aktifitas sehari-hari tidak terlepas dari para pelaku UMKM. Mulai aktivitas pada pagi hari sekedar pergi sarapan mencari Bubur di sepanjang jalan, nongkrong bersama teman di cafe, kemudian berbelanja kebutuhan sandang pangan di mall besar atau toko usaha pribadi hingga sekedar memesan suatu barang melalui aplikasi online di era yang semakin canggih ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun