Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Perjuangan menuju Pulau Harapan

1 November 2024   13:14 Diperbarui: 1 November 2024   13:16 74 1
Di pinggir sebuah pemukiman, terdapat sepetak hutan hijau nan rindang yang menjadi rumah bagi sekumpulan bekantan, termasuk aku, ayahku, dan keluarga besar kami. Hidup kami damai dan penuh kebahagiaan. Pohon-pohon besar menjulang dengan dedaunan lebat yang memberi kami makanan melimpah. Kami tumbuh dan hidup bersama, dikelilingi oleh keindahan hutan yang selalu memberi kami rasa aman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun