Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Desa Sawangargo Mengadakan Kegiatan Merti Desa dengan Pertunjukkan Wayang

24 November 2022   10:45 Diperbarui: 24 November 2022   11:13 409 0
Desa Sawangargo merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Salaman Kabupaten Magelang. Desa Sawangargo mempunyai 8 dusun yaitu Dukuh lor, Ngabean, Weron, Gajahan, Citaan, Kliwonan, Dukuh wetan dan Kabukan. Sawangargo berasal dari kata Sawang artinya melihat,Argo artinya gunung sehingga Sawangargo maknanya adalah melihat gunung nama ini tentnunya bukan diambil sembarangan karena desa Sawangargo dikelilingi oleh beberapa gunung kecil hal ini mengakibatkan warga yang ada di Desa Sawangargo dapat menikmati pemandangan gunung dan bukit dari berbagai penjuru desa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun