Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Menjaga Ketahanan Pangan

19 November 2023   10:35 Diperbarui: 19 November 2023   10:39 77 0
Berlanjutnya tensi geopolitik konflik Rusia-Ukraina dan Amerika-China yang belum juga teratasi, perubahan iklim yang ekstrem, dan kenaikan suku bunga mengakibatkan perlambatan pertumbuhan ekonomi global. IMF memprediksikan pertumbuhan ekonomi global tahun 2023 lebih rendah dibandingkan tahun 2022 yang sebesar 3,4%. Dalam World Economic Outlook (WEO) Oktober 2023, IMF masih tetap mempertahankan perkiraan pertumbuhan ekonomi global tahun 2023 sebesar 3%. Perekonomian global tahun 2023 dinilai masih dapat bertahan ditopang oleh sektor jasa. Akan tetapi, mulai memanasnya konflik Israel-Palestina dan El-Nino yang lebih panjang dari perkiraan memicu perekonomian global semakin mengalami ketidakpastian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun