Tak ada satu negara pun bisa mengelak dengan laju industri 4.0, munculnya kecerdasan buatan tak bisa di pungkiri, percepatan industri akan memberi dampak yang signifikan terhadap pekerja, begitulah ungkapan Christoper Ng yang merupakan Regional Sectary Uni Apro dalam acara Workshop yang di selenggarakan ASPEK Indonesia yang bekerja sama dengan UA Zensen dan UNI APRO. Adapun tajuk dari workshop tersebut mengambil tema "Future World of Work in the Commerce Sectore" yang di selenggarakan pada tanggal 19 April 2019.
KEMBALI KE ARTIKEL