Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tingkatkan Potensi UMKM, Mahasiswa KKN Kunjungi Produsen Cistik Dari Ubi Di Desa Sangkanurip

19 Juli 2024   17:27 Diperbarui: 19 Juli 2024   17:29 85 0
Kuningan, Senin 17 Juli 2024. Pada tanggal 16 Juli 2024 hari selasa mahasiswa KKN melakukan sapa warga ke Dusun Tonjong desa Sangkanurip. Kunjungan ini disambut hangat oleh Masyarakat dusun tersebut, di Dusun Tonjong mempunyai produk UMKM unggulan yaitu Cistik yang berbahan dasar dari umbi-umbian yang di olah langsung oleh warga setempat dan di pasarkan sebagai pemasok olahan umbi-umbian oleh-oleh khas kuningan yang sangat banyak di sukai.

Menurut pak Syahroni sebagai Ketua Rt setempat “Produksi Cistik ini sangat membantu perekonomian Masyarakat dan juga hal ini menjadi contoh nyata tentang bagaimana me-manajemen sebuah UMKM di Desa” ujarnya.

Sejalan apa yang disampaikan Pak Syahroni, berdasarkan hasil pengamatan kami, pemilik UMKM sangat berpotensi dan memiliki motivasi yang tinggi untuk mengembangkan usaha Cistik tersebut. Dengan ini kami berharap UMKM di Desa Sangkanurip dapat berkembang dan produk yang diperjual belikan dapat meluas di berbagai daerah lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun