17 Desember 2022 09:57Diperbarui: 19 Desember 2022 17:45259268
Pemprov DKI Jakarta baru saja meluncurkan sebuah slogan baru untuk ibu kota negara tercinta ini. Tidak lagi "Maju Kotanya, Bahagia Warganya", tetapi kini mengusung slogan baru "Sukses Jakarta untuk Indonesia". Penggantian yang diduga tanpa kajian mendalam itu segera memantik polemik.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.