Kontribusi Negara-negara G20 bagi Pariwisata Indonesia
16 November 2022 18:48Diperbarui: 17 November 2022 08:03130466
Ajang KTT G20 Bali memang diyakini sebagai pendorong kuat bagi pulihnya sektor pariwisata di Pulau Dewata. Dan mungkin saja berimbas ke destinasi wisata unggulan lainnya di tanah air. Namun, tentu saja bukan hanya selama perhelatan KTT G20 saja. Jauh lebih penting adalah dampak jangka panjang bagi pariwisata Indonesia.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.