9 September 2022 13:31Diperbarui: 10 September 2022 22:3872152
"The Queen died peacefully at Balmoral this afternoon". Sebuah tweet dari Istana Buckingham pada pukul 18.30 GMT itu pun seketika menyentak dunia. Dalam waktu cepat, hampir semua media ternama dunia pun menampilkan 'breaking news' dengan konten senada: Ratu Elizabeth II Telah Wafat. Duka cita mendalam pun merebak ke seluruh wilayah Britania Raya dan negara-negara anggota Persemakmuran Inggris.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.