15 Maret 2022 09:19Diperbarui: 19 Maret 2022 13:30128082
Bagi banyak pelancong dunia, Spanyol identik dengan kota-kota terkenal seperti Barcelona, Madrid atau Sevilla. Lalu bagaimana dengan Segovia? Boleh jadi tidak banyak yang pernah mendengarnya. Padahal kota kecil ini tidak kalah menarik dan bersejarah. Sejarah yang menempel di pilar-pilar Aqueduct, melekat di dinding Katedral dan tertanam di benteng Alcazar. Tiga objek wisata yang telah mengangkat nama Segovia berkibar di pentas pariwisata Negeri Matador itu.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.