Hangzhou, Antara Danau Barat dan Legenda Ular Putih
9 September 2021 10:51Diperbarui: 12 September 2021 11:11242783
Hangzhou termasuk salah satu kota yang berkembang pesat di China. Kota yang akan menjadi Tuan Rumah Asian Games 2022 ini bahkan kerap masuk daftar kota bisnis terbaik di Negeri Tirai Bambu versi Forbes.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.