Kesadaran soal pelestarian warisan budaya sesungguhnya telah berlangsung lama, setidaknya di banyak negara di Eropa. Dan ketika Konvensi tentang Konservasi Warisan Alam dan Budaya diadopsi Sidang Umum UNESCO pada 16 November 1972, maka pelestarian segala warisan budaya dunia pun menemukan momentumnya.
KEMBALI KE ARTIKEL