Memiliki gaji yang minim tentu mewajibkan kita agar bijak mengatur keuangan. Kebutuhan serta keinginan yang terus bertambah membuat kita merasa gaji tersebut lewat begitu saja tanpa kita nikmati. Ketika baru menerima gaji kita mungkin merasa kaya mendadak namun beberapa hari setelah nya kita merasa sangat melarat. Itu mungkin disebabkan oleh kita tidak mampu membagi gaji yang kita tiap bulan nya .
KEMBALI KE ARTIKEL