Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Dosen Universitas Negeri Malang Ciptakan Konten ATLAS di MOOC UM untuk Dukung SGSs 4: Pendidikan Bekualitas

6 November 2024   20:03 Diperbarui: 6 November 2024   20:05 104 0
Malang, 6 November 2024 -- Dalam upaya memajukan pendidikan berkualitas yang dapat diakses secara luas oleh seluruh kalangan, dosen Universitas Negeri Malang (UM) telah berhasil menciptakan konten pembelajaran audit berbasis aplikasi ATLAS di platform Massive Open Online Course (MOOC) UM. Inisiatif ini merupakan langkah nyata UM untuk mendukung tercapainya tujuan ke-4 dari Sustainable Development Goals (SDGs), yaitu "Pendidikan Berkualitas." Konten ini dapat diakses di mooc.um.ac.id

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun