Tahu odong-odong kan? Kalau di Jakarta, odong-odong ini, biasanya sepeda motor beroda tiga, dimana di bagian belakang ada kursi yang cukup banyak yang biasanya mengantar anak-anak, remaja bahkan orang tua berkeliling dengan membayar tarif tertentu.
KEMBALI KE ARTIKEL