Hari raya Idul Fitri telah kita lalui, barangkali telah banyak makanan ringan (
snacks) yang telah kita konsumsi. Makanan ringan tersebut bisa berupa roti, biscuit, emping, kripik dan lain-lain. Salah satu makanan ringan favorit dan cukup popular yang biasa disuguhkan pada hari raya Idul Fitri adalah kripik gadung.
KEMBALI KE ARTIKEL