Munculnya media sosial sejak awal tahun 2000an mengubah pola hidup banyak orang.
McGraw Hill Dictionary mendefinisikan media sosial adalah sarana yang digunakan oleh orang-orang untuk berinteraksi satu sama lain dengan cara menciptakan, berbagi, serta bertukar informasi dan gagasan dalam sebuah jaringan dan komunitas virtual.
KEMBALI KE ARTIKEL