Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Perjuangan Guru di Daerah Terpencil

16 Desember 2022   23:44 Diperbarui: 17 Desember 2022   01:07 595 5
Cuaca pagi itu Sabtu (18/6) cukup cerah. Bersama tiga orang teman kamipun berangkat  ke SDI Bou. Sebuah sekolah terpencil yang terletak di Dusun Tanah Belen, Desa Lamatutu Kecamatan Tanjung Bunga Kabupaten Flores Timur,tepatnya berada di pantai utara dan berhadapan langsung dengan Laut Flores. Jarak dari kota larantuka kurang lebih 60 Km dengan daya tempuh kurang lebih 5 jam dengan angkutan umum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun