Tak dapat dipungkiri bahwa kemajuan teknologi memberikan manfaat yang sangat besar bagi peradaban manusia. Apa yang dulunya dianggap mustahil atau dianggap tahayul, kini terbukti bahwa semua orang dapat melakukannya,dengan memanfaatkan teknologi terkini. Apa yang dulunya hanya menjadi mainan anak anak orang kaya, kini sudah dimiliki oleh Tukang Sayur dan Penjual Bakso keliling.
KEMBALI KE ARTIKEL