Jangankan menanam pohon kelapa, pohon jambu atau pohon mangga, bahkan untuk sekedar bertanam kebutuhan dapur seperti, kunyit, sereh, cabe dan jahe saja, sudah harus berpikir keras, gimana cara menyiasatinya. Apalagi bagi yang tinggal di apartement. paling harus cukup puas bila diizinkan oleh pihak pengelola untuk menempatkan pot pot, guna ditanami sekedar bunga atau tanaman hias. Ini pun pasti akan dibatasi,mengingat teras di apartement, hanya sebatas lebar satu meter.
KEMBALI KE ARTIKEL