Setelah belasan tahun tidak pernah lagi menyanyikan lagu Indonesia Raya bersama sama di negeri sendiri. Pada tanggal 8 Oktober, 2016 bertepatan dengan pertemuan akbar Kompasianers ,yang dikemas dengan thema: ”Kompasianival Hidup Berbagi”, saya mendapatkan kesempatan tersebut, Disaat saat mendengarkan lagu Indonesia Raya berkumandang di ruang Gedung Smesco, sungguh membuat saya merinding.
KEMBALI KE ARTIKEL